Wednesday, September 18, 2013

Artikel Tentang Overclocking

Artikel Tentang Overclocking
Overclocking adalah proses untuk membuat komputer atau komponen agar beroperasi lebih cepat dari frekuensi clock yang ditentukan oleh produsen dengan memodifikasi parameter sistem.
Prinsipnya adalah membuat kinerja komputer lebih cepat.
Tegangan komputer juga dapat diubah sehingga dapat meningkatkan kecepatan di mana operasi tetap stabil.
Kebanyakan teknik overclocking meningkatkan konsumsi daya, menghasilkan lebih banyak panas.
Perangkat PC yang di-overclock sama saja dengan dipaksa melebihi kemampuan aslinya. Orang-orang yang suka bermain overclock biasanya selalu menggunakan pendingin PC yang sangat ampuh seperti watercooling karena komponen yang di overclock menghasilkan panas yang tidak biasa sehingga jika pendingin tidak kuat maka komponen tersebut bisa rusak.
Jenis Sistem pendingin komputer sangat banyak sekali seperti HSF (Heat Sink Fan) standar yang umum digunakan dimana pendinginan berasal dari kipas (Fan), Water Cooling, sampai yang sangat ekstrem seperti menggunakan bong (Liquid Nitrogen [-280C] sampai Liquid Helium[-300C])dan dry ice atau peltier.
Berikut Sedikit Tips Untuk Melakukan Overclock pada komputer :
1. Pertama anda harus membeli motherboard yang support overclock. Beberapa motherboard memiliki jumper atau saklar blok, sementara yang lain Anda dapat mengubah pengaturan yang diinginkan melalui BIOS atau CMOS .
2. Ketika Anda meningkatkan kecepatan prosesor , prosesor akan membutuhkan lebih tegangan untuk beroperasi pada kecepatan itu.
3. Tingkatkan kecepatan processor anda dengan perlahan-lahan untuk melihat hasilnya, jangan langsung meningkatkan terlalu tinggi.
4. Cek pendingin CPU anda bekerja maksimal karena CPU yang di overclock akan mengeluarkan panas lebih dari normal.
selamat mencoba..>
sumber:http://finderonly.com/

No comments:

Post a Comment